detikJabar
Gas Melon Sulit Didapat, Perajin Tahu di Bandung Pakai Kayu Bakar-Merugi
Krisis gas LPG 3 kg di Bandung memaksa perajin tahu beralih ke LPG 12 kg yang lebih mahal atau kayu bakar. Mereka berharap solusi dari pemerintah segera hadir.
Selasa, 04 Feb 2025 12:30 WIB