detikNews
Hotman Paris Hadir, Sidang Razman Kasus Pencemaran Nama Baik Digelar Tertutup
Pengacara kondang, Hotman Paris Hutapea, menghadiri sidang pencemaran nama baik di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara dengan terdakwa Razman Arif Nasution.
Kamis, 06 Mar 2025 10:15 WIB