detikSport
Juara Ganda Putri Indonesia Masters 2024, Liu/Tan Terkesan Fans Istora
Ganda putri China, Liu Sheng Shu/Tan Ning, senang menjuarai Indonesia Masters 2024. Pun kemenangan mereka termotivasi karena fans di Istora.
Minggu, 28 Jan 2024 18:27 WIB