detikBali
Tinggi Angka Kematian Bayi Berujung Pembangunan Gedung KIA di RSUP Ngoerah
Presiden Jokowi meresmikan Gedung KIA RSUP Prof Ngoerah di Bali, yang menelan biaya Rp 241 miliar, untuk menurunkan angka kematian bayi yang tinggi.
Selasa, 03 Sep 2024 09:13 WIB