detikJatim
Kunjungan Wisatawan Lamongan Ditarget Naik 15-20 Persen Jelang Libur Nataru
Disparbud Lamongan menyiapkan langkah mengantisipasi lonjakan wisatawan jelang libur Nataru 2024. Mereka menarget kenaikan 15-20 persen kunjungan wisatawan.
Senin, 18 Des 2023 18:17 WIB