Judika merespons tuduhan Ahmad Dhani soal plagiarisme. Ia menekankan pentingnya kejelasan hak cipta dan berharap ada diskusi dengan pemerintah untuk solusi.
Asosiasi Komposer Seluruh Indonesia (AKSI) dipimpin Piyu Padi Reborn, bahas hak royalti lagu-lagu Titiek Puspa. Mereka dukung penerapan royalti untuk karyanya.
Penyanyi Judika mengaku tak terlalu memusingkan komentar Ahmad Dhani soal dibilang nyolong lagu. Ia hanya ingin membuat pencipta lagu mendapatkan haknya.