Event Pasar Rakyat Tugu Jogja Expo di Jalan Margo Utomo ditutup paksa oleh petugas gabungan Satuan Polisi Pamong Praja Kota Yogya, Polresta Yogya, serta TNI.
Event Tugu Jogja Expo ditutup paksa oleh petugas gabungan. Penutupan paksa ini dilakukan lantaran pihak penyelenggara belum mengantongi izin keramaian.