Perempuan berinisial MTW (25) ditemukan tewas di kosnya di Blitar. Polisi menetapkan tersangka MKS, diduga kekasih gelap korban. Penyidikan masih berlanjut.
Seorang perempuan berinisial MTW (25) ditemukan tewas di kamar kos di Blitar. Polisi selidiki penyebab kematian dan periksa 7 saksi. Autopsi akan dilakukan.
Dua terduga maling ditangkap warga saat mencuri kotak amal di TPU Sumberjo, Blitar. Video penangkapan viral, pelaku dilengkapi sajam dan diamankan polisi.
Polres Blitar Kota sukses gelar Bhayangkara Adventure, lomba motor trail ini menarik ribuan peserta. Acara ini mempererat silaturahmi dan promosi wisata Blitar.