Sastrawan Cok Sawitri sekaligus penulis buku 'Janda dari Jirah' meninggal dunia di Denpasar, Bali. Sebelum berpulang, dia sempat mengunggah foto di Instagram.
Adaband buka suara terkait polemik seniman gong legendaris yang batal tampil di acara HUT Kota Singaraja, Buleleng, Bali. Begini penjelasan band nasional itu.
Komunitas Pojok menggelar pameran bertema "Cover Up" di Taman Baca Kesiman, Denpasar Timur, Kota Denpasar, Bali. Karya lukisan berkanvas sampah kampanye.
Tari Kecak boleh dibilang sudah tak asing bagi traveler yang pernah ke Bali. Salah satu budaya Bali itu menjadi sumber soundtrack Avatar The Last Airbender.