Seorang wartawan Bisnis Indonesia berinisial YAN menjadi korban pembegalan di flyover Sudirman, Jakpus. YAN menyebut ada sekitar 8 orang yang membegal dirinya.
Seorang wartawan Bisnis Indonesia berinisial YAN menjadi korban pembegalan di kawasan Jakarta Pusat. Polda Metro turun tangan menindaklanjuti kejadian itu.