Penerbit Gramedia dan Kementerian Hukum RI luncurkan kampanye Literasi Karya Asli untuk melindungi hak cipta dan memberantas pembajakan buku di Indonesia.
Seorang kades di Kecamatan Bintang, Aceh Tengah, BT (54) ditangkap polisi karena diduga mengalihfungsikan hutan lindung menjadi kebun kopi dan alpukat.
Ari Bias bereaksi setelah hakim kasus hak cipta Agnez Mo diadukan ke Bawas MA. Ia menilai proses RDPU tidak adil dan menginginkan keterlibatan pencipta lagu.
Musisi Agnez Mo temui Menteri Hukum, Supratman Andi Agtas di kantornya, membahas soal UU Hak Cipta. Agnez Mo berharap tak ada lagi salah tafsir soal UU tersebut