Kue cucur yang empuk manis diberi sentuhan istimewa oleh penjual di Ponorogo. Ia menjual kue cucur dengan berbagai topping yang ramai diminati selama ramadan.
Produsen kue kereng di Secang, Kabupaten Magelang, kebanjiran pesanan menjelang Lebaran. Banyaknya pesanan membuat produsen kue kering ini nyaris kewalahan.
Polisi mengerahkan anjing pelacak untuk mengungkap kasus mayat pria penuh luka di area penggilingan batu Desa Baleraksa, Purbalingga. Berikut ini temuannya.
Polda Metro Jaya menurunkan anjing pelacak dalam Operasi Ketupat Jaya mengamankan lebaran 2025. Mereka berpatroli di terminal dan stasiun mendeteksi narkotika.