Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu telah usai jalani pemeriksaan di gedung KPK hari ini. Berikut pernyataan selengkapnya saat ditemui wartawan.
KPK saat ini sedang memeriksa gedung Tempat Evakuasi Sementara (TES) atau shelter tsunami yang mangkrak di Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat.