Sebanyak 198.380 orang diperkirakan mudik dengan kereta api dari Daop 8 Surabaya selama Lebaran 2025. Simak waktu mudik favorit yang diburu banyak pemudik.
Momen Idul Fitri menjadi salah satu yang dimanfaatkan para porter Stasiun Gambir untuk memperoleh pendapatan lebih. Meskipun harus merelakan tak mudik.
KAI menyediakan 4.591.510 tempat duduk selama mudik Lebaran. Dari jumlah tersebut, sebanyak 2.752.310 tempat duduk atau 59,94% merupakan kereta ekonomi.
Kecelakaan tragis terjadi di perlintasan KA Dusun Krajan Barat, Desa Branggahan, Kecamatan Ngadiluwih, Kediri. Tubuh pemotor terpisah dan meninggal di lokasi.