Museum Situs Purbakala Patiayam Kabupaten Kudus menyimpan temuan fosil terbaru. Fosil yang baru ditemukan warga diperkirakan berjenis hewan banteng dan gajah.
Ternyata masih banyak nih traveler yang belum tahu kalau di Gedung Sate ada smart museum yang aesthetic, pasti cocok banget buat dikunjungi akhir pekan ini.
Museum Sumpah Pemuda, dulunya kos-kosan milik Sie Kong Lian, menyimpan sejarah penting ikrar Sumpah Pemuda. Kini menjadi destinasi edukatif di Jakarta.