Korban tewas kecelakaan bus PO Cahaya dengan truk Siba Surya di tol Pekalongan bertambah menjadi tiga orang. Korban ketiga dilaporkan meninggal di rumah sakit.
Satu orang tewas dalam kecelakaan di Tol Batang-Semarang. Kecelakaan ini melibatkan tiga kendaraan, yaitu bus pariwisata, truk tronton, dan mobil Honda Brio.
Polisi menyebut sopir truk yang ditabrak bus berpenumpang di Tol Medan-Tebing Tinggi KM 51 melarikan diri usai peristiwa itu. Polisi masih mencari sopir itu.
Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jabar Hari Ini, Kamis (13/4/2023). Mulai dari ODGJ diperkosa pegawai Dinsos Karawang hingga update kasus BNN Tasik.
Seorang pemotor bernama Gusti Ayu Kade Niantini tewas seusai menghantam bus di Jalan Nasional Denpasar-Gilimanuk, Jembrana, Bali, pada Minggu (28/5/2023).