detikJogja
Bus Rombongan Wisata Religi Asal Tempel Sleman Terbakar di Klaten
Bus wisata terbakar di Klaten saat rombongan pulang dari Masjid Sheikh Zayed Solo. Semua 34 penumpang selamat, dugaan penyebab korsleting listrik.
Senin, 23 Des 2024 11:02 WIB