detikBali
PHRI Bali Sayangkan Kebijakan Pangkas Perjalanan Dinas 50 Persen
Cok Ace, Ketua PHRI Bali, menyesalkan pemangkasan 50% perjalanan dinas pemerintah. Kebijakan ini berdampak pada hotel di Nusa Dua dan daya saing industri.
Selasa, 12 Nov 2024 18:27 WIB