Idol K-Pop yang telah mengunjungi Indonesia banyak mencicipi camilan. Beberapa member Idol K-Pop itu diketahui mencicipi kerupuk jengkol hingga rengginang.
Sejumlah kedai makanan menjual menunya terlalu murah. Ada juga berita jajanan jadul dengan nama unik hingga turis Singapura dikecam karena memborong roti.
Permen cicak, es gabus, hingga rambut nenek adalah jajanan jadul unik, yang pernah sangat populer pada masanya. Simak nama jajanan jadul unik Indonesia lainnya.
Pempek menjadi oleh-oleh favorit sepulang dari Palembang. Tempat menikmati pempek banyak tersebar, kalau ingin membelinya untuk oleh-oleh ikuti tips ini.
Restoran Jawa dengan hidangan tradisional lezat bisa disambangi di Bekasi. Selain suasana nyaman, pilihan makanannya beragam, ada nasi rames hingga bakmi Jawa.