detikBali
Cuaca Ekstrem Intai NTB hingga 13 Mei, Waspada Hujan Lebat-Gelombang Tinggi
BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem untuk wilayah NTB. Warga diimbau mewaspadai potensi hujan lebat hingga gelombang tinggi pada 7-13 Mei 2025.
Rabu, 07 Mei 2025 18:30 WIB