detikNews
Polsek Menteng Ajak Ortu Melek Teknologi Cegah Dampak Negatif Gadget ke Anak
Polsek Menteng mengimbau para orang tua melek teknologi. Hal ini untuk mencegah dampak negatif gadget terhadap anak.
Rabu, 31 Jul 2024 13:13 WIB