Komisi V DPR mendukung gagasan Prabowo mendorong daerah memiliki tim arsitektur. Ide Prabowo dinilai upaya menciptakan ketertiban hingga kebersihan wilayah.
Waka Komisi V DPR Andi Iwan Darmawan Aras mendorong BUMN dan swasta terlibat dalam penyediaan rumah bagi 29 juta warga Indonesia yang belum memiliki hunian.
Prabowo meminta para menteri untuk bekerja lebih keras lagi, agar bisa membangun perumahan mencapai 29 juta unit untuk masyarakat yang belum mempunyai rumah.