detikJabar
Hukuman 'Unik' untuk Pencuri di Bandung
Seorang pencuri di Bandung dihukum dengan cara 'unik'. Sang pencuri dihukum untuk menyapu lantai. Video kejadian ini pun viral di media sosial.
Jumat, 25 Okt 2024 07:30 WIB