Polda Sumut melaporkan penurunan angka kecelakaan lalu lintas 2025. Korban meninggal turun 28%, dengan operasi lalu lintas untuk meningkatkan keselamatan.
Pemerintah membuka peluang bagi koperasi mengelola tambang melalui PP 39/2025. Koperasi baru dan anggota lokal dapat berpartisipasi dalam usaha pertambangan.
Polisi mengungkap identitas penumpang kapal ferry yang loncat ke laut. Korban bernama Dede itu terlihat linglung sebelum mendekati besi pembatas dan terjun.
Pemerintah melalui PT ASDP memberikan diskon 19% untuk perjalanan kapal laut selama libur Nataru, berlaku 22 Des 2025 - 10 Jan 2026, target 257.560 penumpang.
PT Dirgantara Indonesia (PTDI) menunjukkan progres dalam pemenuhan kontrak 9 unit pesawat NC212i dengan Kementerian Pertahanan (Kemhan) untuk end user TNI AU.
Koperasi kini dapat mengelola sektor pertambangan minerba setelah terbitnya PP Nomor 39 Tahun 2025. Ini diharapkan meningkatkan ekonomi masyarakat lokal.