Jaksa Agung Sanitiar Burhanuddin mengunjungi kantor redaksi detikSulsel di Kota Makassar. Sejumlah momen hangat mewarnai kunjungan Burhanuddin tersebut.
Kenaikan pajak hiburan ditolak berbagai pengusaha hiburan dan pariwisata. Dari Hotman Paris sampai Inul Daratista pun menolak keras kenaikan pajak itu.