Pemerhati Budaya sekaligus Dalang Ponorogo Purbo Sasongko menyikapi soal kontroversi video Ustaz Khalid Basalamah menyebut wayang haram. Seniman wayang bergolak
Video viral tokoh wayang berpeci dan berjenggot sedang dihajar oleh tokoh wayang lain, dihubungkan dengan sosok Khalid Basalamah. Begini jawaban sang dalang.
Ormas Islam Dewan Syariah Kota Solo (DSKS) merespons video pertunjukan wayang berpeci mirip Ustaz Khalid Basalamah 'dimassa' yang digelar di ponpes Gus Miftah.
Artis Sandy Tumiwa melaporkan Ustaz Khalid Basalamah ke Bareskrim Polri terkait kasus ujaran kebencian dan penodaaan budaya. Polri telah menerima pelaporan itu.