MK diketahui mengabulkan sebagian gugatan uji materi UU Nomor 7 Tahun 2017 terkait batas usia calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres).
DPRD Pinrang, Sulsel akan segera membahas usulan nama calon Pj Bupati Pinrang untuk menggantikan Irwan Hamid yang masa jabatannya selesai akhir Desember.
Ketua DPC Hanura Parepare, Sulawesi Selatan Hermanto memprotes Sekertaris DPC PDIP Parepare Asrul Hamid dipilih sebagai Ketua TPK Ganjar Pranowo-Mahfud Md.
Pihak SMA Negeri 1 Sampang membeberkan kondisi siswinya yang melahirkan bayi di kelas saat ujian berlangsung. Siswi tersebut disebut kondisinya kini kritis.
KPK resmi menahan 6 orang tersangka kasus suap ketok palu RAPBD Jambi 2017 dan 2018. Keenam orang itu ialah 5 eks anggota DPRD dan istri mantan gubernur.