Rumor Cristiano Ronaldo hendak meninggalkan Manchester United belum surut. Di sisi lain, Erik ten Hag menyiratkan MU akan bergerak di bursa transfer mendatang.
Harry Maguire sudah kehilangan tempatnya di tim inti Manchester United. Bek sekaligus kapten MU itu dikabarkan frustrasi dengan rekan setimnya, David de Gea.
Timnas Argentina begitu memperhatikan kondisi Lionel Messi jelang Piala Dunia 2022. Begitu La Pulga dilanggar, rekan-rekan setimnya langsung pasang badan.
Karena performa buruknya di Manchester United, Harry Maguire dianggap tak layak masuk timnas Inggris. Namun, Maguire tak ambil pusing dengan kritik-kritik itu.
Harry Maguire kini mendapat sorotan dari fans Manchester United. Erik ten Hag dalam beberapa laga terakhir MU lebih sering memarkir Maguire di bangku cadangan.
Claudio Ranieri bicara soal persaingan di Liga Italia. Pelatih gaek Italia itu memprediksi persaingan juara di Serie A akan seru sampai pekan terakhir.