Pengamat menilai untuk mengenakan backlog, pemerintah perlu membangun 1,3 juta rumah per tahun. Hal ini juga untuk mencapai target zero backlog pada 2045.
BTN dalam waktu dekat akan menggelar event BTN Jakarta Run 2023. Menjelang event marathon 42K tersebut, BTN juga mengadakan acara pembagian 1.000 bibit tanaman.