detikJatim
Rumah Umar Patek di Sidoarjo Sepi, Tetangga Sebut Kosong Sudah 3 Hari
Umar Patek resmi telah menjalani pembebasan bersyarat. Namun kondisi rumahnya di Dusun Kluwih, Kebonagung, Prong Sidoarjo kosong sejak 3 hari.
Kamis, 08 Des 2022 15:27 WIB