Jalan lintas Simpang Randu - Seputih Banyak - Rumbia yang baru ditambal kembali rusak. Lapisan aspal di jalan tersebut kini terkelupas dan kembali berlubang.
Petugas Damkar DKI Jakarta mengevakuasi sejumlah reptil yang bikin waswas. Sejak dini hari tadi, damkar sudah mengevakuasi ular sanca dan biawak besar.
Kebakaran bengkel terjadi di Jatinegara, Jakarta Timur. Lalu lintas di sekitar lokasi pun macet karena lalu lintas ditutup untuk mempermudah pemadaman.
Libur telah tiba, namun musim hujan kerap menjadi kendala saat ingin berwisata bersama keluarga. Simak nih wisata indoor di Tasimlaya yang bisa jadi pilihan.