Jukut goreng menjadi menu pendamping yang ikonik di Warung Bu Imas, Bandung. Rasanya yang gurih dengan tekstur renyah membuat jukut goreng banyak disukai.
Kuliner Jepang yang ikonik ternyata asal-usulnya bukan dari Jepang asli. Di antaranya ada sushi salmon, tempura, hingga tonkotsu. Lantas, dari mana asalnya?