detikNews
Cegah Corona, Walkot Cimahi Pertimbangkan Terapkan Jam Malam
Pemerintah Kota Cimahi mempertimbangkan untuk menerapkan jam malam demi mencegah penyebaran virus Corona di wilayahnya. Kajian akan dilakukan terlebih dahulu.
Minggu, 12 Apr 2020 11:47 WIB