Bambang Susantono dilantik Presiden Joko Widodo sebagai Kepala Otorita IKN. Pelaksana Tugas Menteri Perhubungan era 2014 ini dinilai sebagai sosok kompeten.
Pasar Turi Baru akan dibuka kembali pada 22 Maret mendatang. Soal konsepnya, Pemkot Surabaya akan tetap mempertahankan konsep pasar grosir tapi lebih modern.
Ukraina banyak menembak jatuh pesawat-pesawat canggih Rusia hingga terbakar dan jatuh ke darat. Beberapa pesawat tempur tersebut antara lain SU-34 dan SU-30.