Banjir masih menggenang di Jalur Pantura Jalan Kaligawe Raya, Kecamatan Genuk, Kota Semarang. Sejumlah kendaraan truk dan motor mogok akibat ketinggian air.
Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto mudik ke Pati. Begini responsnya soal Bupati Sudewo terkait kasus dugaan korupsi proyek jalur kereta api pada DJKA Kemenhub.