Liverpool akan menjamu Manchester United di Anfield setelah tiga kekalahan beruntun. Pelatih Arne Slot menuntut timnya untuk bangkit dan tampil maksimal.
Liverpool ditunggu Manchester United di Premier League akhir pekan ini. Arne Slot mengharapkan respons positif dari Liverpool usai kalah di tiga laga beruntun.
Kiper Manchester United Andre Onana bukan cuma gagal menjaga gawangnya di dalam laga lawan Lyon. Ia juga tidak mampu menjaga mulutnya menjelang pertandingan.