Pemerintah kembali memperpanjang PPKM Jawa-Bali dari 5 April 2022 hingga 18 April 2022. Dalam aturan terbaru, ada 8 kabupaten/kota Jatim yang masuk PPKM level 1
Peraturan PPKM terbaru Jakarta penting diketahui oleh masyarakat. Pasalnya, pemerintah resmi memperbarui aturan tersebut mulai dari mal hingga bioskop.