Presiden Prabowo instruksikan Kementerian Agama untuk menekan ongkos haji 2025 tanpa mengurangi kualitas pelayanan. Biaya haji dipastikan lebih terjangkau.
Sulawesi Selatan mendapatkan kuota haji 7.272 jemaah untuk 2025. Biaya pelunasan diperkirakan Rp 40 juta, menunggu keputusan resmi dari Kemenag dan DPR.