Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini, 5 Oktober 2022. Dari mulai sidang gugat cerai Dedi Mulyadi hingga respons Persib terkait disetopnya Liga 1.
Badai pemutusan hubungan karyawan (PHK) yang melanda startup kembali berlanjut. Kini giliran Xendit yang merumahkan 5% karyawannya di Indonesia dan Filipina.