detikNews
Usung Ilham Habibie di Pilgub Jabar, NasDem-PKS Komunikasi Intensif
            Partai NasDem mengusung Ilham Akbar Habibie pada Pilgub Jawa Barat (Jabar) 2024. Nasdem pun mengaku sedang jalin komunikasi intensif dengan PKS.         
         
            Jumat, 28 Jun 2024 17:57 WIB         
      
 
 
 
 






































