detikOto
China Mulai Jualan Mobil Terbang, Segini Harganya
Produsen otomotif China, GAC Group resmi meluncurkan mobil terbang GAC GOVY AirCab. Mobil terbang ini ditargetkan akan diproduksi massal pada akhir 2026.
Selasa, 17 Jun 2025 17:30 WIB