Andre Rosiade meninjau progres perbaikan jalan nasional di kawasan Lembah Anai, Sumbar. Peninjauan memastikan percepatan penanganan kerusakan jalan strategis.
Wakil Ketua DPR Andre Rosiade memastikan pemulihan Jalan dan Jembatan Malalak di Agam, Sumbar, dengan anggaran Rp670 miliar untuk percepatan pasca-banjir.
Pulau Madura bangga dengan penetapan Tari Rondhing dan Wayang Kulit sebagai Warisan Budaya Tak Benda. Ini pengakuan penting untuk pelestarian budaya lokal