Bahtera rumah tangga pasangan Dedi Mulyadi dan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika retak. Anne menggugat cerai Dedi Mulyadi, yang kini menjabat sebagai DPR-RI.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai dari Bupati Purwakarta angkat bicara gugat cerainya ke Dedi Mulyadi, hingga pembunuhan wanita di Bandung.