detikBali
Unud Teken Kerja Sama dengan Kodam Udayana, BEM Menolak!
Universitas Udayana menandatangani PKS dengan Kodam IX/Udayana. BEM Unud menolak, mendesak pencabutan, dan menuntut perlindungan kebebasan akademik.
Senin, 31 Mar 2025 17:10 WIB