detikNews
Presiden Korsel Akan Cabut Status Darurat Militer, Pasukan Ditarik
Presiden Korea Selatan (Korsel) Yoon Suk Yeol mengatakan bahwa darurat militer akan dicabut dan pasukan akan ditarik dari operasi.
Rabu, 04 Des 2024 03:05 WIB