Balap liar yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia bikin resah warga. Maka itu, polisi mengambil tindakan tegas dengan rencana memberantas aksi ilegal itu.
Tokoh Muda Nahdliyin Jatim Gus Ubaid mengapresiasi jalannya pemerintahan Prabowo. Pemerintahan Prabowo dianggap mampu menjaga kerukunan dan persatuan bangsa.
Polisi mengungkapkan 7 remaja yang tewas di Kali Bekasi sempat berkumpul dengan sekumpulan pemuda yang hendak tawuran. Kumpulan ini ditemukan di Jl Cipendawa.