Beberapa waktu lalu Firli Bahuri diperiksa Polda Metro Jaya terkait kasus dugaan pemerasan pimpinan KPK terhadap mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL).
Rumah Ketua KPK Firli Bahuri di Bekasi digeledah polisi terkait kasus eks Mentan SYL diperas. Ketua RW menyebut 4 orang di sekitar rumah Firli juga diperiksa.
Aksi penganiayaan berujung petaka terjadi di Malang. Dendam membara Samidi (55) membunuh mantan ketua RT yang juga merupakan tetangganya, Kusairi (60).
Samidi dendam pada tetangganya Kusairi hingga nekat menghabisinya. Aksi dendam ini dipicu aksi tabur garam yang dilakukan Kusairi di depan rumah Samidi.