Panitia SNPMB 2025 menyebut telah melakukan antisipasi terkait akomodasi Kurikulum Merdeka dalam pengisian PDSS di SNBP. Begini kata Ketua Umum SNPMB 2025.
Lembaga survei Indikator Politik memaparkan data sebaran pemilih 4 paslon Pilkada Jabar 2024. Pasangan Dedi Mulyadi-Erwan unggul di basis perkotaan dan desa.
Pemuda asal Aceh, Muhamad Nazmul Aulia ditangkap Ditresnarkoba Polda Riau. Dia ditangkap saat hendak membawa 1 kg sabu dengan upah Rp 65 juta ke Lombok, NTB.
Marselino Ferdinan membuat sejarah saat debut bersama Oxford United. Dia menjadi pemain Indonesia kedua yang tampil di turnamen tertua dunia, Piala FA.