Kementerian Kesehatan Gaza mengatakan jumlah korban tewas di Gaza mencapai 31.045 orang dan 72.654 orang terluka akibat serangan Israel sejak 7 Oktober 2023.
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan wabah mpox di beberapa wilayah Afrika sebagai darurat kesehatan masyarakat yang menjadi perhatian internasional.
Militer Israel membantah laporan otoritas kesehatan Gaza soal kematian 29 warga Palestina dalam dua serangan militer saat mengantre bantuan kemanusiaan.