Terbakarnya lift JPO di Jalan Pemuda Surabaya ternyata disengaja. Pelakunya adalah seoran remaja berusia 15 tahun. Ia melakukannya dengan imbalan rokok.
Jembatan penghubung di Sukabumi yang viral karena miring kini telah diperbaiki oleh relawan. Pembangunan selesai dalam 10 hari dan siap digunakan masyarakat.
Ketua RT setempat mengatakan tembok SMKN 1 Jambi yang roboh dan menewaskan 3 orang itu sudah miring sejak lama. Dia sempat meminta pihak sekolah merenovasi.
Azizah Salsha mengklarifikasi berita hoaks perselingkuhan yang mengguncang rumah tangganya. Ia bersyukur dikelilingi dukungan positif dari keluarga dan teman.